nah, kali ini saya akan berbagi cara membuat file lirik lagu secara manual
1. Siapkan lirik lagu yang akan kita buat file liriknya
2. buka aplikasi text editor, misalnya kita pakai notepad
cara membuatnya :
1. Buka notepad
2. Masukan script
[ar:nama artis]
[ti:judul lagunya]
[00:00.00]liriknya
3.Untuk timingnya, gunakan kode
[menit:detik.superdetik]
Contoh : saya akan membuat lirik lagu J-rocks - Ceria
[ar:J-Rocks]
[ti:Ceria]
[00:36.08]hari ini kudendangkan
[00:40.90]lagu yang ingin kunyanyikan
[00:45.93]terkenang semua kenangan
[00:50.07]yang tlah ku alami
.... begitu juga seterusnya
4. Jika ingin lebih mudah, copy lirik yang sudah ada ke dalam notepad
5. Kita sesuaikan secara manual timing lagunya seperti yang sudah di jelaskan di atas
6. Save file lirik tersebut dengan ekstensi file .LRC
Kita bisa menampilkan lirik yang sudah kita buat dengan menggunakan software MiniLyrics.
kenapa MiniLyrics ?
karena MiniLyrics dapat compatible dengan berbagai macam music player.
Untuk download software MiniLyrics, Klik >>DISINI<<
terimakasih bro sangat bermanfaat
BalasHapusWahh nambah wawasan ini artikel, rencana oc lirik mau saya buat seperti ini saja biar terlihat wwaaaaw gitu
BalasHapus